• Jum. Okt 4th, 2024

Tegas, Lugas dan Terpercaya

Acara Menyambut HUT Bhayangkara Polri ke 77 di Mapolsek Balongbendo

ByPutra Bhayangkara

Jul 7, 2023
Views: 15

Sidoarjo,putra bhayangkara.com Moment yang berbahagia HUT Bhayangkara Polri ke 77 segenap Polsek Balongbendo hari ini telah menggelar Tasyakuran kenaikan pangkat serta pelepasan anggota yang masa purna tugas, hari ini Jumat tanggal 7/7/23 dimulai pukul 13.00 wib hingga selesai kegiatannya.

para anggota personil yang naik pangkat/jabatan yaitu, Aiptu Raseno yang sebelumnya Aipda, dan Pengda Bagus Maksum ( ASN), dan untuk anggota yang purna tugas Iptu Suhadak SH dan Aiptu M Sahar.

Peringatan HUT Bhayangkara Polri ke 77 dalam merayakannya Polsek Balongbendo tak mau ketinggalan, berkenaan dengan tasyakuran pelepasan anggota juga kenaikan dua anggota, hadir hiburan dari electone OM Permana asal Kecamatan Balongbendo kebanggaan masyarakat setempat.

Lanjut Kapolsek Balongbendo Kompol Hasim Ashari di sambutannya mengatakan, saya ucapkan terima kasih atas kedatangan Forkopimka Balongbendo, dan tak lupa saya ucapkan HUT Bhayangkara Polri Polsek Balongbendo.

Kepada personil yang naik pangkat juga saya ucapkan selamat atas reputasi kinerja dalam menjalankan tugasnya dan saya ucapkan pula atas personil yang purna tugas,tetap semangat dan selamat menikmati masa istirahat, dengan doa yang sama semoga Polsek Balongbendo kedepannya semakin sukses solidaritas dalam mengemban tugas di lingkup lingkungan wilayah balong bendo pungkasnya.

Lanjut sambutan Camat Balongbendo Drs Ach Farhan Jazuli menjelaskan, selamat HUT Bhayangkara Polri ke 77 Polsek Balongbendo, semoga Polsek Balongbendo tambah maju dan sukses selalu, bagi iptu Suhadak selamat menikmati masa purna tugas, beliau adalah sosok bhabinkamtibmas yang luar biasa, cekatan, bergaul, tolong menolong membantu sesama, imbuhnya.

“Syukur Alhamdulillah walau kegiatan di guyur dengan hujan lebat acara tasyakuran tetap hikmat dan meriah dengan di akhiri pemotongan dua tumpeng simbolis di rayakannya HUT Bhayangkara Polri ke 77. Do’a kita semua semoga kedepannya tambah buat polsek balong bendo .(MPB-Anam .)